Menurut Penelitian Zodiak Ini yang Paling Sukses Karirnya - Mytips.id

Menurut Penelitian Zodiak Ini yang Paling Sukses Karirnya

Mytips.id-Percayakah kamu zodiak yang menandai waktu kelahiran kita dipercaya memberikan pengaruh luar biasa kepada karakter kita, membuat kita jago pada suatu bidang, atau buruk pada hal lain?


Sepeti misalnya kamu payah dalam menulis esai atau kesulitan dalam hal finansial, atau jika karirmu bagus di bidang atletik, katanya semua itu gara-gara zodiak.


Kamu penasaran kan zodiak apa saja yang memiliki hidup sukses di dunia? 


Daftar zodiak yang paling sukses di muka bumi ini berdasarkan penelitian yang diambil dari artikel  yang berjudul Study Reveals The Most Successful Zodiac Signs dari laman EduBirdie pada beberapa artis terkenal dari berbagai latar belakang.


1. Cancer 

Zodiak ini tercatat sebagai zodiak yang paling sukses, dengan persentase 11,05%. Zodiak berelemen air ini lahir dari 21 Juni - 22 Juli. 


Artis terkenal yang berzodiak Cancer antara lain Harrison Ford, mel Brooks, dan Margot Robie


2. Leo

Leo adalah zodiak tersukses kedua  dengan perhitungan persentase 10,08%. Leo adalah zodiak api yang lahir antara tanggal 23 Juli hingga 22 Agustus. 


Artis terkenal berzodiak Leo adalah Frankie Boyle, sutradara Stanley Kubrik, dan Andy Warhol.


3. Aries

Tempat ketiga diduduki Aries dengan persentase 8,95%, orang sukses berzodiak Aries. Zodiak api yang lahir antara tanggal 21 Maret hingga 19 April. 


Musisi Eric Clapton, dan Stewart Lee adalah contoh selebriti yang memiliki zodiak Aries.


Sembilan lainnya zodiak yang memiliki hidup sukses bisa kamu simak di bawah ini.


Libra


Capricorn


Gemini


Sagitarius


Taurus


Virgo


Scorpio


Aquarius


Pisces


Posting Komentar